Jumat, 13 Agustus 2021
Patroli Serda Abadi Ajak Pedagang Dan Pengunjung Tetap Mematuhi Prokes 5M
KARANGANYAR – Patroli penertiban protokol kesehatan selalu ditegakkan oleh anggota Koramil 13/Jumantono salah satunya Babinsa desa Genengan Serda Abadi, dengan memberikan masker dan menekankan pedagang dan pengunjung tetap mematuhi Prokes 5M di wilayah binaannya. Kamis (12/08/2021)
Dalam pelaksanaan patroli bersama pendisiplinan protokol kesehatan Serda Abadi mengajak warga untuk selalu mematuhi protokol kesehatan, dengan menggunakan masker dan rajin mencuci tangan serta jaga jarak. Dan juga selalu terapkan 5M yaitu Memakai masker, Mencuci tangan pakai sabun dan air mengalir, Menjaga jarak, Menjauhi kerumunan, serta Membatasi mobilisasi dan interaksi.
Babinsa juga mengatakan, patroli bersama penerapan disiplin protokol kesehatan tersebut sebagai imbauan kepada warga agar selalu melaksanakan protokol kesehatan untuk mencegah penyebaran Covid-19,"pungkasnya.(13-Kra27)
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Mengenang Jasa Pahlawan, Kodim Karanganyar Menggelar Upacara Bendera
KARANGANYAR — Komandan Kodim 0727/Karanganyar Letkol Inf Andri Army Yudha Ardhitama, S.I.P., diwakili Kepala Staf Kodim Mayor Chb Sutaryanta...
-
Karanganyar – Guna mendukung program ketahanan pangan, Babinsa Harjosari Serda Wardoyo berikan pendampingan kepada peternak ikan lele sis...
-
KARANGANYAR - Komandan Kodim 0727/Karanganyar Letkol Inf Ikshan Agung Widyo Wibowo, S.I.P, beserta Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Caban...
-
KARANGANYAR - Komandan Kodim 0727/Karanganyar Letkol Inf Ikshan Agung Widyo Wibowo, S.I.P., menyampaikan sederet kasus anggota TNI dan Persi...
-
KARANGANYAR ¬– Melihat kondisi didaerah terpencil yang kekurangan air bersih, TNI AD merasa terpanggil untuk melakukan tindakan yaitu melalu...
-
KARANGANYAR — Pelda Riyanto Batituud Koramil 12/Jumapolo bersama masyarakat dusun Tegalmojo melaksanakan kerja bakti, gotong-royong pembangu...
-
KARANGANYAR - Acara Sertijab Kolonel Inf Achiruddin, S.E., resmi menjabat sebagai Komandan Korem 074/Warastratama melalui upacara Serah Teri...
-
KARANGANYAR — Komandan Kodim 0727/ Karanganyar Letkol Inf Andri Army Yudha Ardhitama, S.I.P., diwakili Kapten Inf Agus Dwiyono Danramil 15/...
-
Kodim 0727/Karanganyar – Setelah resmi dilantik menjadi Kepala Desa terpilih bapak Sutino, Spd yang beralamatkan dusun Dadagan Rt. 03/0...
-
Kodim Karanganyar - Untuk mengenang sejarah kepahlawanan Raden Mas Said, atau yang lebih dikenal dengan sebutan "Pangeran Samber Nya...
-
KARANGANYAR — Bertempat di Kebun Teh Wisata Margolawu Desa Segoro Gunung Kecamatan Ngargoyoso dilaksanakan Grand Opening Jalur wisata Argo W...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar