Senin, 17 Mei 2021
Sambangi Warga Cegah Kerumunan
KARANGANYAR - Sertu Rahmad Purwanto Babinsa anggota Koramil 10/Jenawi menyambangi warga guna mensosialisasikan 3M (Menggunakan masker, Mencuci Tangan, Menjaga Jarak) di wilayah Kecamatan Jenawi, Minggu 16 Mei 2021.
Sosialisasi 3M yang dilaksanakan oleh Sertu Rahmad tersebut untuk memberikan himbauan pencegahan Covid-19 kepada warga yang berkerumun dan memberikan masker, serta diharapkan warga selalu menerapkan 3M tersebut.
Danramil 10/Jenawi Lettu Paniyo menuturkan, bahwa aksi yang dilakukan oleh Babinsa dilaksanakan dalam rangka pencegah penyebaran Covid-19 serta sebagai langkah TNI dalam percepatan penanganan wabah virus Corona.
"Sehingga masyarakat lebih memahami betapa pentingnya penggunaan masker untuk mencegah Covid-19, semoga wabah ini bisa segera teratasi dan masyarakat pun bisa beraktifitas kembali dengan aman dan sehat,"tegas Danramil.(10-Kra27)
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
PBB-P2 Mengoptimalkan Pendapatan Asli Daerah
KARANGANYAR — Komandan Kodim 0727/Karanganyar Letkol Inf Andri Army Yudha Ardhitama, S.I.P., diwakili Kapten Inf Mawid menghadiri Launching ...
-
KARANGANYAR — Kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler ke 117 Kodim 0727/Karanganyar sekarang ini masih terus berlangsung. TMMD ...
-
KARANGANYAR — Pemasangan batu miring ini sangat vital dalam program TMMD Reguler 117 Kodim 0727/Karanganyar, karena berfungsi sebagai penaha...
-
KARANGANYAR — Komandan Kodim 0727/Karanganyar Letkol Inf Andri Army Yudha Ardhitama, S.I.P., pimpin pelaksanaan sidang pangkar kenaikan pang...
-
KARANGANYAR — Komandan Kodim 0727/Karanganyar Letkol Inf Andri Army Yudha Ardhitama, S.I.P., dalam hal ini diwakili Kapten Priyo Sutejo Danr...
-
KARANGANYAR — Komandan Kodim 0727/Karanganyar Letkol Inf Andri Army Yudha Ardhitama, S.I.P., diwakili Danramil 16/Colomadu Kapten Inf Suwarn...
-
KARANGANYAR - Patroli pendisiplinan protokol kesehatan di salah satu konter HP, anggota Koramil 07/Matesih Koptu Bakri Siompo mengajak warga...
-
KARANGANYAR — Kodim 0727/Karanganyar menunjukkan komitmennya untuk terus mendukung pembangunan serta mengatasi kesulitan rakyat. Beberapa la...
-
KARANGANYAR — Komandan Kodim 0727/Karanganyar Letkol Inf Andri Army Yudha Ardhitama, S.I.P., diwakili Kepala Staf Kodim Mayor Cba Hartono be...
-
KARANGANYAR - Kapten Inf Supardi Komandan Koramil 06/Karangpandan bersama Forkopimca Karangpandan menghadiri pelantikan dan pengambilan sump...
-
Koramil 04 Jaten Melaksanakan Pengamanan Di Pos Pam Terminal Palur KARANGANYAR - Terminal Palur yang Berada di wilayah Koramil 04/Jaten jaj...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar