Kamis, 06 April 2023

Komsos Dengan Petani Untuk Membangun Kemanunggalan

KARANGANYAR — Rabu 05 April 2023, Anggota Koramil 14/ Jatipuro Babinsa Desa Jatikuwung Serda Yuli Sugeng Pranoto melaksanakan Komsos bersama Bapak Sutimin, Dusun Pencil, Desa Jatikuwung, membicarakan tentang Pertanian dan pembibitan padi 64super, di musim kemarau.

Komunikasi sosial (komsos) untuk menjalin Kemanunggalan TNI dengan Rakyat.

Pembinaan Komsos merupakan salah satu kemampuan aparat teritorial yang harus dimilikni oleh seorang Babinsa.

Dengan Komsos diharapkan seorang Babinsa akan mengetahui tentang kondisi sosial masyarakat binaannya, sekaligus untuk mendapatkan data dan fakta sebagai penunjang tugas kewilayahan.

Hal tersebut yang mendorong Serda Yuli Sugeng untuk selalu melaksanakan komunikasi sosial di wilayahnya. Dan juga mengingatkan untuk menjaga kesehatan, serta waspada apabila hujan dengan intensitas yang tinggi.

Disamping itu, Komsos merupakan salah satu bentuk sinergitas antara Babinsa dengan masyarakat, untuk menciptakan kerukunan dalam lingkungan.(Sw-Kra27)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

HUT Ke 58 Korem 074/Warastratama Gelar Ziarah Rombongan

KARANGANYAR — Dalam rangka memperingati HUT yang ke 58, Korem 074/Warastratama melaksanakan ziarah rombongan dan tabur bunga yang dipimpin o...